Month: March 2021

*Bukan Kumpulan Bapak-Bapak RT

Buku Bajakan

Halo para warga. Akhirnya kita bisa bertemu lagi di website ini. Lama website ini tidak update karena Pak RW harus menyelesaikan program untuk mengakhiri masa kuliah Pak RW. Waktu yang lumayan menyita untuk menyelesaikan itu. Magang. Kegiatan yang harus Pak RW lakukan untuk menyelesaikan 2 mata kuliah terakhir untuk lulus dan mengakhiri kuliah. Tapi, masih…
Read more


31 March 2021 0

Pentingnya Berinvestasi

Kebutuhan seseorang seiring berjalannya waktu pasti akan bertambah. Semakin banyak yang dibutuhkan untuk menjalani hidup dan tentunya semakin banyak pengeluarannya. Semakin bertambahnya umur, pendapatan seseorang juga akan bertambah, karena seorang yang sudah beranjak dewasa mulai memasuki masa kerja. Mereka sudah bisa mendapatkan kebutuhannya sendiri tanpa harus meminta orang tua. Dan biasanya, disitulah banyak orang yang…
Read more


18 March 2021 0